KINERJA PEGAWAI DAN KEPUASAN KERJA PEGAWAI PADA SETDAKAB KABUPATEN ACEH UTARA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pengembangan Karir dan Disiplin terhadap Kinerja Pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening (studi pada Sekretariat Daerah Aceh Utara). Data yang digunakan adalah data primer yang bersumber dari penyebaran kuisioner kepada 150 orang pegawai yang berkerja pada Sekretariat Daerah Kabupaten Aceh Utara . Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil analisis data menemukan bahwa variabel Pengembangan Karir berpengaruh terhadap kepuasan kerja , demikian juga variabel disiplin kerja sedangkan variabel kepuasan kerja tidak berdampak pada kinerja pegawai demikian juga variabel kepuasan kerja tidak menjadi variabel yang memediasi pengembangan karir dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada Sekretariat Daerah Kabupaten Aceh Utara.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adnan, Aiyub, 2021, Kepemimpinan Digital,Sefa Bumi Persada Aceh Lhokseumawe
Ardana, Komang, 2012, Manajemen Sumber Daya Manusia. Graha Ilmu, Yogyakarta
Agus Dwi Nugroho, 2012, Analisa Pengaruh Kompensasi dan Pengembangan Karir Terhadap Kepuasan Kerja Dengan Mediasi Motivasi Kerja Jurnal Bisnis dan Ekonomi, September 2012, Hal 153 – 169 Vol. 19, No. 2 ISSN: 1412-3126 153
As,ad, Moh. 2004. Psikologi Industri. Penerbit Libert, Yogyakarta.
Afianto Izaz Dany , 2017|, Jurnal Manajemen Teori dan Terapa, (JAB)|Vol. 52 No. 1 November administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id
Arikunto. S, 2000, ,Metode Penelitian Kebidanan dan Teknik Analisis Data Edisi Pertama. Salemba Medika, Jakarta
Agus Dwi Nugroho,Kunartinah, 2012, Analisa Pengaruh Kompensasidan Pengembangan Karir Terhadap Kepuasan Kerja Dengan Mediasi Motivasi Kerja Jurnal Bisnis dan Ekonomi, September 2012, Hal 153 – 169 Vol. 19, No. 2 ISSN: 1412-3126 153
Baroroh , Atik, 2013, Pengaruh Pengembangan Karir Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi, Dinamika Manajemen, Vol 1, Politehnik Ilmu Pelayaran Semarang,
Dessler, G., 2000,. Manajemen Personalia. Prehalindo, Jakarta:
Distyawaty, 2014, Pengaruh Kompetensi dan Pengembangan Karir terhadap Kierja aparatur pengeawas Inspektorat Daerah Propinsi Sulteg
Ekayadi, Septyaningsih. 2009. Pengaruh Motivasi dan Pengembangan Karir Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Rimbajati Citrakarya www.gunadarma.ac.id/library/graduate/economy
Ferdinand, A. 2016. Structural Equation Modelling Dalam Peneltian. Manajemen. Edisi 2.: Seri Pustaka, Semarang
Gomes, Faustino Cardoso. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia, Penerbit Andi,. Yogyakarta
Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang
Gibson, R. (2002). Perilaku Organisasi (Konsep, Kontroversi, dan Aplikasi). Prenhalindo, Jakarta
Handoko, H. T. (2000). Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia, Edisi II, Cetakan Keempat Belas. BPFE , Yogyakarta
.
Idrus, M. 2006. Implikasi Iklim Organisasi terhadap Kepuasan Kerja dan Kualitas Kehidupan Kerja Karyawan. Jurnal. Universitas Diponegoro, Semarang
Keith Davis, 1985, Human Behavior at Work: Organizational Behaviot”. New Delhi: tata McGraw-Hill Publishing Company.
Lisdiani Vendriana, 2017, Pengaruh Pengembangan Karir terhadap Kepuasan Kerja Karyawan, melalui Motivasi kerja sebagai variabel Intervening pada Hotel Grasia Semarang
M.Harlie,2012.”Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi dan Pengembangan Karir Terhadap KinerjaPegawai Negeri Sipil pada Pemerintahan Kabupaten Tabalong di Tanjung Kalimantan Jurnal Manajemen dan Akuntansi.Vol. 11 No. 2, Oktober; 117-124
Hasibuan, S. P. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia,Cetakan kesembilan. PT Bumi Aksara, Jakarta
Novita, Dwi Indriani, 2013, .“pengaruh kompetensi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Ratu Pola, Vol.01, NO.1,2015. Bumi Bandar Lampung
Nitisemijo, Alex S. 1992. Manajemen Personalia, Cetakan keempat. Ghalia. Jakarta.
Notoatmodto,Soekidjo. 2009. Pengembangan Sumber Daya Manusia. Rineka Cipta.Jakarta.
Noe M. Robert & R. Wayne Mondy. 1990. Human Resource Management. Allyn and Bacon.
Nugroho, Agus Dwi dan Kunartinah. 2012. Analisis Pengaruh Kompensasi Dan Pengembangan Karier Terhadap Kepuasan Kerja Dengan Mediasi Motivasi Kerja (Studi pada PNS di Sekretariat Daerah Kabupaten Pekalongan). Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE), September 2012, Vol. 19, No. 2. Hal. 153 – 169.
Mahsun, Mohamad.2006. Pengukuran Kinerja Sektor Publik. Cetakan Pertama BPFE.Yogyakarta.
Masyjui, Isnan. 2005. Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Kantor Dinas Pendidikan Nasional Kabupaten Grobogan Universitas Negeri Semarang.
Mathis, L, Robert, dan Jackson,John, H. 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Penerjemah : Jimmy Sadeli, Penerbit Salemba Empat Patria., Jakarta
Mangkunegara, Anwar Prabu. 2008. Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Edisi kedua. Cetakan ketiga. Penerbit : Refika Aditama. Bandung
Martoyo, Susilo. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia. BPFE. Yogyakarta
Maya, P. dan Netra, I.G.S.K. 2013. Pengaruh Motivasi, Disiplin Kerja dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. PLN (Persero) Distribusi, E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, h:469-481,Bali
Moekijat. 2002. Dasar-Dasar Motivasi. Pionir Jaya. Bandung
Mathis, R.L dan Jackson, J.H. 2002.Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama.Penerbit Salemba Empat, Jakarta
Murty, W. A., dan Hundiwinarsih, G. 2012. Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Akuntansi (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur, Jurnal the Indonesian Accounting Review, 2(2), h: 215-218, Surabaya
Murwansyah, 2010.Manajemen Sumber Daya Manusia edisi kedua., Alfabeta, Bandung
Moenir, H.A.S, Drs. (2001). Pendekatan Manusiawi dalamOrganisasi Terhadap. Pembinaan PegawaiPenerbit Gunung Agung, . Jakarta
Hariandja, Marihot Tua Efendi, 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia, Grasindo, Jakarta.
Hepiana Patmarina, Jurnal Manajemen Dan Bisnis Vol.3 No.1 Oktober 2012 :19-37
Paramban, Sumiati, 2018, Pengaruh Disiplin Kerja dan Kepuasan terhadap Kinerja Pegawai
Prawirosentono, S. 2008, Kebijakan Kinerja Karyawan. : BPFE. Yogyakarta
Putra, A. S. (2012). Analisis Pengaruh Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Divisi Marketing dan Kredit PT. WOM Finance Cabang Depok. Skripsi. Institut Pertanian Bogor.
Riyanto Putra, 2016, Pengaruh Motivas kerja dan disiplin kerja terhadap kepuasan kerja karyawan BTN Yogyakarta
Rio Sanjaya, 2009, Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja terhadapKinerja Karyawan Pada Hotel Ros In Yogyakarta
Raymond J,Stone. 1998. Human Resources Management 3rd Edition, John Willey &Sin,Australia.
Reza, Regina Aditya. 2010. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Sinar Santosa Perkasa Banjarnegara. Universitas Diponegoro Semarang.
Rivai, Veitzal, 2004, Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan Dari Teori ke. Praktik. PT Raja Grafindo Persada, Jakarta
Robbins, Stephen P. 2006. Perilaku Organisasi: Konsep, Kontroversi, Aplikasi, Jilid 1,Edisi Bahasa Indonesia, Alih Bahasa Hadyana Pujaatmaka, PT. Prenhallindo,Jakarta.
Sedarmayanti. 2001. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Mandar Maju, Bandung.
Siagian, Sondang P. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Bumi Aksara, Jakarta
Simamora, Henry.1997.Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi dua. Cetakan. STIEYKPN, Yogyakarta.
Sri Rahayu, 2013, Pengaruh Kompensasi dan Pengembangan Karir terhadap kinerja Karyawan, Studi pada PT.Aquafarm Nusantara Semarang
Sulistiyani, Ambar Teguh. 2003. Jurnal Kinerja Karyawan ,http://id.wikipedia.org/wiki/Kinerja . Diakses tanggal 12 Des 2018
Suwatno. 2008. Asas-Asas Manajemen Sumber Daya Manusia.:Suci Press, Bandung
Sugiyono, 2008, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Alfa Beta, Bandung
Triasnaningsih, Sri. 2004. Motivasi sevagai moderating variabel dalam hubungan antara komitmen dan kepuasan kerja. Jurnal Maksi. Vol 4. Universitas Veteran
Utami, Setyaningsih Sri dan Agus Hartanto. “Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, Komunikasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar”. Jurnal Manajemen Sumberdaya Manusia. Vol. 4. No. 1. Juni 2010. Hal. 58 – 67. Universitas Slamet Riyadi Surakarta. Surakarta
DOI: https://doi.org/10.29103/e-mabis.v23i2.867
Copyright (c) 2022 Adnan Adnan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.