PENGARUH PROFITABILITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (PERUSAHAAN MANUFAKTUR ANEKA INDUSTRI TAHUN 2019-2022)

Authors

  • Putri Nadhilah
  • Mursidah Mursidah
  • yunina yunina
  • indrayani indrayani

DOI:

https://doi.org/10.29103/e-mabis.v25i2.1414

Keywords:

Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, Leverage, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal, Nilai Perusahaan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh profitabilitas, kepemilikan manajerial, leverage, ukuran perusahaan, dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur aneka industri tahun 2019-2022. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang berbentuk laporan tahunan yang diperoleh dari website masing-masing perusahaan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 31 perusahaan manufaktur aneka industri, di mana metode analisis data yang digunakan adalah uji regresi linier berganda dengan menggunakan bantuan perangkat lunak eviews versi 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) return on assets tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Kemudian (2) kepemilikan manajerial tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, selanjutnya (3) leverage berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, dan (4) ukuran perusahan berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, serta (5) struktur modal berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Hal ini menunjukkan bahwa return on assets dan kepemilikan manajerial tidak memberikan dampak yang signifikan dalam meningkatkan nilai perusahaan. Sementara itu, semakin tinggi tingkat leverage yang dimiliki oleh perusahaan aneka industri, maka semakin tinggi pula nilai perusahaan aneka industri tersebut. Sedangkan ukuran perusahaan dan struktur modal memberikan dampak yang negatif terhadap nilai perusahaan yang mengindikasikan bahwa semakin besar ukuran perusahaan dan struktur modal yang dimiliki oleh perusahaan aneka industri akan berdampak pada penurunan nilai yang dimiliki oleh perusahaan aneka industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2022.

Kata Kunci : Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, Leverage, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal, Nilai Perusahaan

References

Ariany Abdillah, J. V., & Situngkir, T. L. (2021). Pengaruh struktur modal, profitabilitas dan keputusan investasi terhadap nilai perusahaan yang terdaftar di daftar efek syariah. Akuntabel, 18(4), 613–623. https://doi.org/ 10.30872/jakt.v18i4.9786.

Dini Dwicahyani, Paulina Van Rate, dan Arrazi Bin Hasan Jan, (2022). Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan Perusahaan. Consumer Non-Cyclicals. Jurnal EMBA, Vol. 10, No. 4 Oktober 2022, ISSN 2303-1174.

Endah Saripah & Muhammad Nasim Harahap (2021). Pengaruh Biaya Operasional Dan Penjualan Terhadap Laba Bersih Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2018. Jurnal Ilmu Keuangan dan Perbankan. Volume 10 No. 2, e-ISSN: 2655-9234.

Fiqih Syauqani B., Winsy Chirsto Deilan Weko & Djoni Hatidja. (2021). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Hasil Produksi Padi Sawah Di Desa Kopandakan II. Jurnal Matematika dan Aplikasi, Vol. 10, No. 2, e-ISSN: 2685-1083.

Franita. (2019). Mekanisme Good Corporate Governance dan Nilai Perusahaan, No.19, Medan, ISBN 978-602-52676-5-9, (2).

Ghonimah Zumroatun Ainiyah dan Ina Sinta, (2019). Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan Terhadao Nilai Perusahaan dengan Corporate Social Responsibility (CSR) Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI Periode 2014-2017. Jurnal Medikonis Stie Taman Siswa Banjar Negara, Vol 19.

Hamzah Suprianto (2022). Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Makanan Dan Minuman Di Bursa Efek Indonesia 2017-2020). Semarang.

Hari Setyadi & Jamaludin Iskak. (2020). Pengaruh Leverage, Profitabilitas dan Likuiditas terhadap Keputusan Hedging. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 8(2), 187–196. https://doi.org/10.37641/jiakes.v8i2.377.

Ifi Adfentari, Ati Sumiati dan Achmad Fauzi, (2020). Pengaruh Struktur Modal, Pertumbuhan Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018. Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Keuangan, No Title 1(2), 386–395.

Indrarini. (2019). Nilai Perusahaan Melalui Kulaitas Laba (Good Corporate & Kebijakan Perusahaan), No 45, Surabaya, ISN 978-623-92332-9-7, (2).

Jamaluddin Ali, Ridwan Faroji dan Osman Ali, 2021. Pengaruh Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019). Jurnal Neraca Peradaban, 1(2), 128–135.

Krisnando, K., & Novitasari, R. (2021). Pengaruh Struktur Modal, Pertumbuhan Perusahaan, dan Firm Size terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2020. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 18(02), 71–81. https://doi.org/10.36406/jam.v18i02.436.

Lani Alfianti Dewi & Sugeng Praptoyo. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Fair Value: Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 5(3), 1433–1440. https://doi.org/ 10.32670/ fairvalue.v5i3.2465.

Murhaban, Mursidah, & Muhammad Yusra. (2022) Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Kinerja Lingkungan Terhadap Pengungkapan Emisi Karbon Pada Perusahaan Pertambangan Subsektor Batu Bara Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021. Jurnal Akuntansi Malikussaleh. No ISSN: 2962-6927. https://ojs.unimal.ac.id/jam.

Ni Putu Ira Kartika Dewi dan Nyoman Abundanti, (2019). Pengaruh Leverage dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen, Vol. 8, No. 5, 2019: 3028-3056 ISSN: 2302-8912.

Octavus Dan I, C., & Adiputra, G. (2020). Christoforus dan I Gede: Pengaruh Dimensi Orientasi Kewirausahaan dan Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan Asuransi di Indonesia. II(4), 873–879.

Putra, B. A. I., & Sunarto, S. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Nilai Perusahaan dengan Corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderasi. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 5(1), 149. https://doi.org/10.33087/ ekonomis. v5i1.195.

Riska Agustin, (2021). Pengaruh Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Dengan Earning Per Share Sebagai Variabel Moderating (Studi Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2019). Skripsi, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

Toni & Anggara, (2021). Aanalisis Partial Least Square Studi Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia, ISBN: 978-623-619-8339, (6)(7)(9)(14).

Valentina Sinta Dewi & Agustin Ekadjaja (2020). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Paradigma Akuntansi, 3(1), 92. https://doi.org/10.24912/jpa.v3i1.11409.

Widyastuti, D. R., Wijayanti, A., & Masitoh W, E. (2022). Pengaruh kepemilikan manajerial, profitabilitas, leverage dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Jurnal Ekonomi, Keuangan dan Manajemen Inovasi, 18(2), 294–304.

Yunina, Murhaban, & Nur Afni Yunita. (2023). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Manajemen Laba, Maturity, Solvabilitas dan Profitabilitas Terhadap Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Non Keuangan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021. Jurnal Akuntansi Malikussaleh. No ISSN: 2962-6927, https://ojs.unimal.ac.id/jam.

Zuzana. (2021). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Dewan Komisaris Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Bumn Yang Terdaftar Di BEI Disusun. Angewandte Chemie International Edition, 6(11),951–952,119(4), 361–416.

Downloads

Published

2024-12-05

Issue

Section

Articles